Hai hai, semingguan ini aku lagi suka banget pakai lipstik matte lokal Indonesia yaitu dari Posy Beauty. Posy Beauty ini merupakan merk lipstik matte halal dan juga menurutku salah satu merk lipstick matte terbaik Indonesia. Nggak cuma memiliki sertifikat halal, lipstik matte dari Posy Beauty juga sudah terdaftar BPOM, vegan formula, tanpa paraben, lipstik yang tahan lama dan tidak luntur di bibirku. Ada 3 warna lipstick matte Posy Beauty yang dikirimkan oleh Clozette Indonesia yaitu Gluttony, Pride dan Lust. Bagaimana sih reviewnya? Apakah beneran long-lasting dan nyaman sepanjang hari? Langsung aja aku tulis di postingan aku kali ini ya, check this out guys!
Menjelang usia 30 tahun, aku tuh ngerasa kondisi kulitku udah nggak se-supple saat usia belasan bahkan di usia 20 tahun kemarin. Sekarang tipe kulitku juga cenderung berubah-berubah seiring bertambahnya usia dan faktor-faktor yang mempengaruhi lainnya. Well, we can't stop from getting older but we can do better than do nothing right? Aging is beautiful, kita bisa tetap merawat kulit kita demi mendapatkan kulit yang terawat dan tetap sehat. Walaupun kita tidak bisa menghindari kerutan atau garis-garis halus yang mungkin akan datang menghiasi wajah, tapi dengan menggunakan skincare yang tepat adalah salah satu cara untuk tetap cantik di usia berapapun kita.
Memasuki umur 29 tahun bulan Desember nanti, rasanya kaya pengen deh mengulang waktu yang udah berlalu. Bukan, ini bukan karena gagal move on urusan percintaan hahaha. Lebih tepatnya urusan wajah nih girls. Karena seiring bertambahnya usia, tubuh kita mulai sedikit memproduksi kolagen sehingga mempengaruhi kekenyalan dan kekencangan kulit hari demi hari. Makanya aku selalu berusaha untuk memilih skincare atau produk perawatan wajah yang memiliki performa untuk melawan penuaan pada kulit. Nah, salah satu pilihan produk yang mesti kamu coba adalah Clinelle Caviar Gold ini.
Hai semua, balik lagi dengan postingan penuh "racun" dan aku mau nge-review tentang lip cream yang baru aja aku cobain (yaampun kangen deh mainan lip cream setelah sekian lama vakum! Pffft). Pasti beberapa dari kalian udah bosen banget deh sama yang namanya lip cream matte rasanya tuh setiap brand ngeluarin lip cream dan kaya nggak abis-abis, ya nggak sih? Eittsss tapi yang ini serius beda! Karena lip matte yang aku cobain ini dari ZAP Beauty, kamu tahu dong ZAP itu biasanya kan identik sama klinik kecantikan perawatan wajah dan tubuh tuh nah kali ini dia ngeluarin lip matte yang akan aku review disini dan super recommended!